Health

25 09, 2024

Kenali Perbedaan Cacar Air dan Cacar Monyet di Sini

By |2024-10-08T08:50:25+00:0025 September, 2024|Categories: Health|

Kenali Perbedaan Cacar Air dan Cacar Monyet di Sini Cacar monyet (monkeypox atau mpox) tengah menjadi wabah yang meresahkan di berbagai penjuru dunia. Penyakit yang ditemukan sejak tahun 1970 tersebut tercatat kian meluas sejak tahun 2022 hingga menjangkiti berbagai negara. Sayangnya, hingga [...]

22 08, 2024

10 Minuman Sehat yang Wajib Dikonsumsi Rutin

By |2024-10-09T03:13:28+00:0022 Agustus, 2024|Categories: Health|

10 Minuman Sehat yang Wajib Dikonsumsi Rutin Ada sebuah ungkapan: “Apa yang kita makan akan mempengaruhi kesehatan kita.” Lantas, bagaimana dengan minuman? Tentu saja apa yang kita minum juga dapat mempengaruhi kesehatan. Oleh karena itu, sangat penting untuk mengonsumsi minuman sehat selain [...]

8 08, 2024

7 Manfaat Berjemur di Pagi Hari

By |2024-10-08T08:52:24+00:008 Agustus, 2024|Categories: Health|

7 Manfaat Berjemur di Pagi Hari Banyak orang berpikir kalau hidup sehat itu mahal dan rumit. Anggapan tersebut jelas keliru karena banyak cara mudah nan murah yang bisa dilakukan bila ingin memulai pola hidup sehat. Salah satunya yaitu berjemur di pagi hari. [...]

7 08, 2024

Apa Saja Faktor yang Pengaruhi Metabolisme Tubuh?

By |2024-10-09T03:18:44+00:007 Agustus, 2024|Categories: Health|

Apa Saja Faktor yang Pengaruhi Metabolisme Tubuh? Anggapan keliru seputar metabolisme tubuh memang masih dipercaya banyak orang hingga saat ini. Padahal, semua orang bisa melakukan cara memperbaiki metabolisme tubuh agar lebih sehat dan berat badan jadi ideal. Itulah sebabnya info lengkap seputar [...]

2 07, 2024

Kenali Penyebab Sariawan yang Mengganggu

By |2024-10-09T03:26:05+00:002 Juli, 2024|Categories: Health|

Kenali Penyebab Sariawan yang Mengganggu Mengetahui penyebab sariawan dapat membantu Anda untuk menghindar masalah ini. Memang sariawan sering dianggap remeh, tetapi dampaknya bisa sangat mengganggu kenyamanan sehari-hari. Luka kecil yang terasa sakit ini sering muncul di dalam mulut, termasuk di bibir, lidah, dan [...]

30 06, 2024

Ingin Tambah Berat Badan? Inilah Cara Paling Ampuh

By |2024-10-09T03:26:19+00:0030 Juni, 2024|Categories: Health|

Ingin Tambah Berat Badan? Inilah Cara Paling Ampuh Anda mengalami masalah underweight atau kekurangan berat badan? Dengan memahami informasi ini, Anda akan mengetahui cara menambah berat badan dengan sehat. Mulai dari apa saja faktor-faktor yang memengaruhi berat badan, makanan untuk menambah berat badan, [...]

29 05, 2024

Ingin Defisit Kalori untuk Diet? Ini Cara yang Tepat

By |2024-10-09T03:28:21+00:0029 Mei, 2024|Categories: Health|

Ingin Defisit Kalori untuk Diet? Ini Cara yang Tepat Para pejuang diet pasti sudah tidak asing lagi dengan istilah calorie deficit atau defisit kalori. Kondisi ini mengharuskan Anda mengurangi asupan kalori akibat obesitas atau peningkatan berat badan secara berlebih. Kalori sendiri merupakan sumber [...]

28 05, 2024

Perbedaan Diare Akibat Bakteri dan Rotavirus

By |2024-10-09T03:28:43+00:0028 Mei, 2024|Categories: Health|

Perbedaan Diare Akibat Bakteri dan Rotavirus Diare merupakan kondisi yang umum terjadi dan bisa menyerang siapa saja, dari anak-anak hingga orang dewasa. Meskipun sering kali dianggap sepele, virus diare dapat menimbulkan komplikasi serius jika tidak ditangani dengan benar. Diare, baik yang disebabkan oleh [...]